Script untuk membuat komputer berbicara sesuai dengan kata yang kita tulis

Saat sekarang sudah tidak aneh lagi komputer mengeluarkan voice / suara, membacakan untuk kita sederetan kata atau kalimat yang ada pada suatu dokumen (text).
Tetapi tidak ada salahnya kita mencoba sendiri script sederhana untuk mengkonversi / mengubah tulisan menjadi voice, yaitu dengan menggunakan notepad.



• Buka Notepad
• Copy dan Pastekan pada notepad script berikut ini

Dim message, sapi
message=InputBox("What do you want me to say?","Speak to Me")
Set sapi=CreateObject("sapi.spvoice")
sapi.Speak message

• Simpan file dengan nama bebas terserah anda dengan extension .vbs
( namaterserahanda.vbs ) bukan berektension .txt
• Untuk menjalankan dobel klik file yang telah dibuat, ketikkan tulisan yang ingin dikonversikan ke voice
• Klik OK untuk mendengarkan..


Jika ada kesalah dalam penulisan kata yang kurang berkenan di hati anda saya mintak maaf.. karena saya masih penuh dengan kekurangan.. apabila ada kekurangan tolong sampaikan melalui komentar anda.. Tertanda :
Olá! Se você ainda não assinou, assine nosso RSS feed e receba nossas atualizações por email, ou siga nos no Twitter.
Nome: Email:

0 komentar:

Posting Komentar

Segera Laporkan apabila kamu menemukan Broken link (link rusak) atau ingin request dan bertanya, dengan meninggalkan pesan di bawah ini